Pengumuman PLPG UIN Maulana Malik Ibrahim Tahap 2 bagi Guru MI
Bagi guru yang terpanggil sertifikasi tingkat MI yang semula dijadwalkan mengumpulkan berkas tanggal 15 Agustus 2011 diralat menjadi hari kamis tanggal 11 Agustus 2011. Hal ini dikarenakan ada surat dari UIN Malang tanggal 8 agustus 2011 yang menyebutkan bahwa PLPG dilaksanakan tanggal 15 Agustus 2011.Pelaksanaan PLPG UIN Tahap 2 bagi guru MI:
Hari : Senin
Tanggal : 15 s.d 24 Agustus 2011
Tempat : Hotel Asida, Jl. Panglima Sudirman No 99 Batu Malang
Chekin : 15 Agustus 2011 jam 11.00 s.d 14.00 WIB
Kelengkapan PLPG
1. Perlengkapan Pribadi (Baju, Perlengkapan mandi, perlengkapan ibadah, sajadah, dll)
2. Perlengkapan PLPG (Membawa Buku Mata Pelajaran,Silabus dan RPP sesuai dengan mata pelajaran yang diampu)
Tambahan :
- Berhubung kuota untuk Kab. Kediri hanya 70 orang, maka dari 106 guru MI yang terpanggil sertifikasi hanya 70 orang yang mengikuti PLPG tahap 2 ini. Selebihnya diikutkan PLPG tahap berikutnya
- Untuk Guru yang terpanggil sertifikasi LPTK UIN Malang tingkat RA/ MTs/ MA batas akhir pengumpulan tetap tanggal 15 Agustus 2011
- Untuk jadwal PLPG Tahap 3, menunggu surat dari UIN Malang.
Demikian mohon maklum
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
mohon di cantumkan data guru mi yang mengikuti PLPG tahap 2 pada tanggal 15-24 agustus 2011
BalasHapusPak kok tidak dicantumkan daftar nama yang 70 orang!
BalasHapusNitip klarifikasi:
1. Kenapa DUP/Longlist tidak diurutkan rangking?
2. Kenapa ada Pendidik y?ang mengajukan sertifikasi Penjasorkes turun menjadi Guru Kelas? hal ini dapat mengganggu manajemen di Madrasah.
1. memang seharusnya diranking. kami lihat di kabupaten lain sudah ranking berdasar masa kerja. Mungkin human eror. dan untuk diketahui DUP yang mmbuat adalah direktorat pndidikan madrasah kemnag RI di Jakarta.
BalasHapus2. sama seperti diatas, mungkin juga human eror. Tapi untuk masalah salah kamar mapel umum masuk ke Mapel agama sudah kami kirimkan surat kepusat untuk diadakan pembenahan....
Nama guru yang berangkat tanggal 15 agustus akan kami ambil dari 70 guru pertama yang mengumpulkan berkas serta dinyatakan berkas tersebut lulus verifikasi.
BalasHapusPak, untuk PLPG UNP Kediri kapan pengumuman PLPGnya? Kami tunggu jawabannya
BalasHapusTerimakasih. Pak. Jawaban memuaskan. Bukan hanya Mapel Agama salah kamar, tapi PJOK yang menjadi Guru Kelas kalau memang ada, juga dimintakan perubahan Pak. Ini juga salah kamar. Untung masih DUP saja. Kalau masuk short LIST, Kepala Madrasah PUSING.....sing
BalasHapusTerimakasih, Semoga Mapenda Kabupaten Malang segera mengikuti jejak Mapenda Kediri. Jaya selalu
BalasHapusTerimakasih, semoga Mapenda Kab. Malang segera mengikuti jejak Mapenda Kab. Kediri dalam hal posting n bikin blog
BalasHapus